sudah berangkat & bekerja di Jepang
150+
sedang menunggu Visa untuk berangkat ke Jepang
10+
sedang menunggu COE untuk pengurusan Visa
50+
sedang menunggu proses tanda tangan kontrak
20+
Selamat datang di Yoshida Gakkou
PT HYMBI NIHON NUSANTARA adalah perusahan baru yang didirikan di Indonesia sejak Oktober 2019 kemudian membentuk sebuah Lembaga Pelatihan Kerja bernama LPK YOSHIDA GAKKOU yang bergerak dalam bidang pelatihan bahasa, budaya dan pengiriman kandidat tenaga kerja ke Jepang.
Mengapa memilih Yoshida Gakkou ?
BERPENGALAMAN
Di kelola oleh orang-orang yang berpengalaman bekerja di Jepang yang sangat memahami budaya dan etos kerja yang ada di jepang
PENINGKATAN KARIR
Mempelajari bahasa baru adalah hal yang menarik yang dapat menghasilkan peluang besar
SERTIFIKASI
Pada akhirnya tentu saja Anda akan mendapatkan sertifikat dan keterampilan serta pengalaman yang berharga di Jepang
GURU PROFESIONAL
Tim kami terdiri dari guru-guru berkualitas tinggi dan bersertifikat dengan berpengalaman
tahap seleksi kandidat
Penyeleksian Kandidat di LPK YOSHIDA GAKKOU
LPK YOSHIDA GAKKOU memiliki proses seleksi kandidat yang komprehensif untuk memastikan calon peserta memiliki kualifikasi dan kesiapan yang sesuai dengan program yang ditawarkan. Proses seleksi ini mencakup dua tahap utama: interview offline dan interview online.
1. Interview Offline:
- Interview offline dilakukan di kantor LPK YOSHIDA GAKKOU atau tempat yang telah ditentukan.
- Jadwal interview akan diinformasikan sebelumnya kepada para kandidat yang telah lolos tahap awal seleksi administrasi.
- Kandidat diharapkan datang tepat waktu sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.
2. Interview Online:
- Interview online dilakukan melalui platform video conference seperti Zoom, Microsoft Teams, atau Google Meet.
- Kandidat akan menerima undangan dan instruksi lengkap untuk interview online, termasuk waktu, tanggal, dan link akses.
- Kandidat diharapkan mempersiapkan peralatan seperti laptop atau smartphone dengan koneksi internet yang stabil dan kamera yang berfungsi dengan baik.
Testimoni
Arya Dwipa
“Terimakasih Lpk Yoshida Gakkou yang telah membantu memberangkatkan saya Kerja ke jepang dengan Program Tokutei ginou Di Bidang Kontruksi penempatan di Tokushima .. Penerbangan tgl 28 Agustus 2024”
Herlangga
“Terimakasih kepada Yoshida Gakkou yang telah membantu dan memberangkatkan saya melalui program Tokutei Ginou bidang Restoran di Tochigi, Alhamdulillah saya bisa terbang ke Jepang hari ini.
Bagi teman² yang masih berjuang untuk ke Jepang, tetap semangat dan jangan menyerah 💪💪💪”
Sisga Pramesti
“Saya ingin mengucapkan Terima kasih kepada Yoshida gakkou karena telah membantu dan memberangkatkan saya ke Jepang dengan program tokutei ginou pengolahan makanan di Hokkaido, semoga sukses selalu”
Rani Anggraeni
“saya berangkat ke jepang dengan program tokutei ginou di bidang pertanian melalui Lpk yoshida gakkou, saya saran kan untuk warga indonesia yang berkeinginan bekerja di jepang juga seperti saya untuk daftar melalui Lpk yoshida gkkou, karena sudah terbukti dan terpercaya.. dan pembelajaran nya sangat bagus dan berkualitas.
Sukses selalu untuk lpk yoshida gakkou ❤️❤️
Terimakasih sudah membantu dan memberangkatkan saya ke Jepang”
Sukses selalu untuk lpk yoshida gakkou ❤️❤️
Terimakasih sudah membantu dan memberangkatkan saya ke Jepang”